Sejarah Colosseum – Colosseum adalah salah satu bangunan bersejarah yang berada di Italia. Bangunan yang masuk sebagai salah satu 7 keajaiban dunia ini menyimpan kisah kisah seram dan menakutkan dibalik ketenarannya saat ini.

Nah pada artikel kali ini akan coba memberitahukan secara detail sejarah dari bangunan kuno Colosseum. Yuk langsung saja kita simak informasinya di bawah ini.

Asal Nama Colosseum

Asal mula penamaan gedung ini berasal dari sebuah patung Colossus yang ada di area bangunan yang memiliki tinggi 40 meter atau setara dengan 130 kaki. Patung ini sebenarnya mempresentasikan Nero , perwakilan Dewa Matahari orang-orang Roma yang dikenal dengan nama Sol. Namun mereka menambahkan mahkota di atas patung Colossus sebagai makna penyempurnaan yang mewakili pengganti Dewa Matahari.

Pembangunan Colosseum

Hasil gambar untuk Sejarah Colosseum

Colosseum pertama kali dibangun oleh penguasa setempat yaitu Walikota bernama Vespasian ketika Italia dipegang oleh Domitianus. Namun pembangunan Colosseum tidak berhasil diselesaikan pada era Vespasian , melainkan era keturunannya yang bernama Titus.

Pada awalnya Colosseum dipergunakan sebagai tempat arena pertarungan. Maklum saja karena pada saat itu seluruh bangsa di dunia sangat menyukai dan mengagumi seni dan pertunjukkan , terutama pertarungan.  Bangunan dengan arsitektur unik ala kebesaran Kerajaan Romawi ini mampu memuat 50.000 manusia di dalamnya.

Peresmian Colosseum

Hasil gambar untuk Sejarah Colosseum

Para sejarahwan pengamat abad pertengahan mencoba menceritakan bagaimana awal slot online peresmian Colosseum. Colosseum diremsikan dengan sebuah pesta meriah yang dimana sekitar 9.000 binatang buas dibunuh dengan sengaja di Colosseum.

Untuk mengakali darah yang berserakan dimana mana , para penonton Colosseum sudah melapisi lantai dengan pasir agar darah binatang berjumlah ribuan yang disembelih dalam 100 hari tersebut tidak semakin meleber kemana-mana.

Setelah melewati hari peresmiannya , akhirnya Colosseum resmi menjalankan fungsinya. Seni untuk masyarakat Roma saat itu terbilang sangat unik yang dimana mereka jauh lebih menyukai pertunjukkan ekstrim dari pada yang berbau romance atau yang lainnya.

Objek utama yang dipertunjukkan di Colosseum adalah binatang buas yang sengaja dilepaskan untuk menghadapi para tahanan ( noxii ) yang sudah dijatuhi daftar klikwin88 eksekusi mati. Pertarungan-pertarungan antar tahanan jenis lain, antara munera atau gladiator dan pertarungan-pertarungan lain selalu mengorbankan nyawa di salah satu pihak demi kemenangan pihak lainnya.

Pertunjukkan kejam di Colosseum yang sudah berjalan selama ratusan tahun tersebut telah memakan ribuan nyawa baik manusia ataupun hewan di dalam bangunan tersebut pada situs khusus judi slot online.

Karena banyak korban yang tewas di Colosseum , muncullah sejumlah cerita cerita mistis yang berbau jerit kesedihan dan peperangan.